Spesifikasi Samsung Galaxy Note 7, Ponsel Terbaru Layar 5.8 Inci SuperAMOLED




Spesifikasi Samsung Galaxy Note 7 - Sobat kabar gadget, pada smartphone Samsung Galaxy Note 7 memberikan penampilan yang berbeda dengan tampilan layar yang bisa disentuh dengan pena khusus.

Pena itu berguna dalam navigasi dan membuat suatu karakter gambar dan tulisan agar pengguna terbantu dalam menggambar sesuatu.

Pena yang disematkan pada Samsung galaxy ini mampu membuat pengguna terbantu dalam hal menggambar dan menulis, nama pena itu adalah Pena S.

Kelebihan dari Samsung galaxy note ini menawarkan desain yang unik dalam hal menggunakan tanda tangan (signature) dimana menggunakan pena S yang digoreskan pada layar sentuh HP Samsung Galaxy note 7 mampu memberikan kemudahan dalam melakukan tanda tangan (signature).

Salah satu manfaat yang bisa terlihat dalam Samsung Galaxy Note ini sangat membantu programer dan desainer dalam menggambar gambar yang memerlukan tingkat kerumitan yang tinggi.

Seperti yang telah kita ketahui sendiri bahwa perusahaan Samsung terkenal dengan smartphone yang gahar dan juga tangguh dalam software dan juga hardwarenya.

Smartphone Samsung Galaxy Note 7 telah di dukung oleh layar sentuh berteknologi Super AMOLED dengan luas layar 5,8 inci QHD piksel.

Lantas apa saja kah spesifikasi yang telah di benamkan pada smartphone tersebut ?

Berikut ini kami informasikan untuk anda.



 Samsung Galaxy Note 7 Spesifikasi



Desain dan Ukuran

  • Ukuran Display 2560 x 1440 Piksel
  • Amoled
  • Layar 5,8 inchi
  • Anti gores Gorila Glass 5
  • Pena Samsung atau Pena S


Pada spesifikasi displaynya, smartphone Samsung Galaxy Note 7 telah di bekali dengan adanya layar sentuh seluas 5,8 inci beresolusi QHD 2560 x 1440 piksel, Super AMOLED.

Layar tersebut juga memiliki ketelitian layar mencapai 506 piksel per inci.

Selain itu juga pada smartphone tertsebut telah di suguhkan dengan dukungan S pen.

Pihak samsung juga telah membekali smartphone Samsung Galaxy Note 7 dengan anti gores layar berjenis Corning Gorilla Glass 5.

Hardware Smartphone


  • Qualcom Snapdragon 820
  • Prosesor Octa Core
  • RAM
  • Pengolah Grafis Adreno 530
  • Android 6.0 Marsmallow



Dan sudah di jalankan oleh oprasi sistem Android Terbaru yakni Android Android 6.0 Marshmallow dengan balutan antarmuka dari TouchWiz UI.

Untuk sektor performanya, smartphone TouchWiz UI. telah di dukung oleh chipset Qualcomm Snapdragon 820 .

Yang sudah di kombinasikan dengan prosesor Octa Core yang terdiri dari Quad Core kyro 64 bit 2,6 GHz dan Dual Core berkecepatan 2 GHz.

Selain itu juga pada sektor RAM nya telah di bekali dengan kapasitas RAM sebesar 4GB.

Serta telah di perkokoh dengan adanya pengolah grafis dari Adreno 530.

Selain di bekali dengan adanya performa yang powerfull.


Fitur Penunjang


  • Kamera belakang 12,2 Megapiksel
  • Kamera depan 5 Megapiksel
  • Fokus kamera dual pixel aperature f1.7
  • Baterai tahan lama yaitu 4200 mAH



Kabarnya smartphone tersebut juga telah di bekali dengan adanya kamera belakang beresoluasi 12,2 Megapiksel.

Lengkap dengan adanya fitur dual pixel aperture f/1.7. Kamera belakang tersebut setara dengan smartphone Samsung Galaxy S7.

Selain itu juga pada kamera belakang tersebut telah di bekali dengan fitur single LED flash, OIS, dan Autofocus.

Teknologi dual Pixel tersebut mampu memberikan kecepatan fokus empat kali lebih cepat dari Phase detection autofocus biasa.

Selanjutnya untuk kamera depanya smartphone Samsung Galaxy Note 7 ini telah di bekali dengan resolusi sebesar 5 Megapiksel lengkap dengan fitur Aperture f/1.7.

Untuk para pengguna yang gemar berfoto selfie.

Selain itu kabarnya smartphone Samsung Galaxy Note 7 ini di bekali dengan adanya kapasitas baterai sebesar 4200 mAh.


Jaringan dan Konektivitas

Beralih kesektor konektivitas dan jaringannya, smartphone Samsung Galaxy Note 7 ini telah di dukung oleh jaringan:
  • 4G LTE
  • Wireless Charging
  • Wi-Fi
  • Bluetooth
  • NFC
  • GPS
  • Memori Internal 256 GB
  • Tambahan memori maksimal 200 GB

Kabarnya juga smartphone tersebut telah di dukung oleh memori internal berkapasitas 256 GB dan masih bisa di ekspansi dengan dengan memori eksternal microSD berkapasitas maksimal 200 GB.

Semoga informasi diatas membantu Anda, terimakasih.
DONASI LEWAT PAYPAL Mohon bantu berikan donasi apabila artikel ini memberikan manfaat. Terimakasih.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1



Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel